Fungsi Shock Absorber Dan Jenis - Jenisnya


    Shock absorber berfungsi untuk meredam oskilasi (gerakan naik-turun) pegas saat menerima kejutan dari permukaan jalan. Karena jika sistem suspensi hanya mengandalkan pegas, maka goncangan yang diterima oleh rangka mobil akan besar dan membutuhkan waktu yang lama untuk kembali ke kondisi stabil.

    seperi yang terlihat pada gambar atas sebelah kanan bahwa suspensi yang tidak dilengkapi dengan sock absorber ( garis tersambung ) akan mengalami oskilasi yang lama, sedangkan yang dilengkapi dengan sock absorber ( garis putus-putus ) oskilasi yang terjadi dipercepat.

    Cаrа Kеrjа Sосk Abѕоrbеr

    - Saat Kompresi
    Katup terbuka, minyak dapat mengalir dengan mudah sehingga tidak terjadi peredaman.

    - Saat Ekspansi
    Katup tertutup, minyak mengalir melalui orifice (lubang kecil) sehingga terjadi peredaman


    Jеnіѕ - Jеnіѕ Sосk Abѕоrbеr

    1. Sock Absorber Kerja Tunggal



    Kerja sock jenis ini bekerja meredam hanya pada saat terjadi ekspansi. Sebaliknya saat terjadi kompresi tidak terjadi peredaman

    2. Sock Absorber Kerja Ganda
    Jenis sock absorber kerja ganda lebih baik dibanding dengan kerja tunggal. Ini karena pada jenis ini peredaman terjadi saat ekspansi dan kompresi.

    Demikianlah fungsi dan jenis - jenis sock absorber pada mobil.


    David Sigalingging
    David Sigalingging Guru Teknik Otomotif di SMK Negeri 1 Seri Kuala Lobam.
    Post a Comment